top of page

Permodelan Desain Pembebanan pada Mid-Rise Building dengan ETABS

Beginner 

Konten

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Apa yang akan kamu pelajari

Pada pelatihan ini, Anda akan mempelajari:

Modifikasi Struktur Atap
- Assign structural frame secara 3 dimensi
- Assign structural frame dengan plane view
- Mengatur tipe sambungan antar baja (sambungan momen dan geser)

Memodelkan Beban Angin dan Beban Gravitasi
- Mengatur load pattern
- Input wind exposure parameter
- Memodelkan beban hidup dan beban mati tambahan pada setiap lantai

Analisis Pembebanan pada Kondisi Service
- Mengatur function respon spektrum
- Mengatur load case respon spektrum
- Mendapatkan gaya geser dasar desain

Analisis Pembebanan pada Kondisi Ultimate
- Modal participating mass ratio pada kondisi ultimate
- Base reaction
- Analisis gaya geser dan gaya lateral tingkat
- Analisis drift (simpangan)

Analisis Ketidakberaturan dan P-Delta Effect

Apa yang akan kamu dapatkan

Sertifika Khusus

Sertifika Khusus

Modul Pelatihan

Heading 5

30.000 Poin

average rating is 3 out of 5
Belajar Sekarang

Pratinjau Pelatihan

Sertifikat Khusus

Project yang bisa kamu kerjakan setelah menyelesaikan pelatihan ini

Deskripsi Pelatihan

Pada Course ini, Anda akan diajarkan metode permodelan pembebanan dinamis pada struktur mid-rise building dengan desain beton bertulang pada aplikasi ETABS. Pelatihan ini merupakan lanjutan dari pelatihan sebelumnya dimana proses permodelan geometri struktur sudah selesai dilaksanakan dan melanjutkan ke permodelan pembebanan.

Permodelan dilakukan menggunakan aturan SNI terbaru dan dilaksanakan dengan analisis dinamis. Dimulai dari pembebanan beban-beban gravitasi seperti beban hidup, dan beban mati tambahan. Selain itu juga memasukan beban lateral seperti beban angin dan beban gempa menggunakan respon spektrum.

Prasyarat Sebelum Pelatihan

1. Memahami dasar aturan pembebanan pada SNI
3. Memahami dasar-dasar penggunaan software ETABS

Karir, Gaji, dan Perusahaan

Coming Soon

Category job

Category job text

subCategory job

subCategory job text

Expert

Nicolas

Nicolas

Nicolas merupakan lulusan teknik sipil Universitas Trisakti. Nicolas berpengalaman di bidang analisis struktur, BIM, dan Quantity Survey. Nicolas juga memiliki sertifikasi Greenship Associate yang dikeluarkan oleh Green Building Council Indonesia.

Saat ini Nicolas bekerja sebagai structural engineer di salah satu perusahaan konsultan rekayasa struktur di Indonesia. Dengan pengalaman yang dimiliki, Nicolas memiliki keahlian yang mumpuni di bidang analisis struktur menggunakan software terutama untuk struktur bangunan gedung bertingkat.

30.000 Poin

average rating is 3 out of 5

Permodelan Desain Pembebanan pada Mid-Rise Building dengan ETABS

Creative Station

Belajar Sekarang
bottom of page